Kumpulan artikel Fakta Menarik J-Hope BTS

J-Hope BTS baru saja merilis sebuah dokumenternya yang bisa disaksikan di aplikasi Disney+ Hotstar dan Weverse. Adapun dokumenter berjudul "J-Hope In The Box" tersebut sudah bisa disaksikan pada Jumat (17/02/2023) pukul 16.00 WIB.