Seorang warga berdiri di samping bangunan yang rusak di Imphal akibat gempa bumi 6,7 SR yang mengguncang timur laut India, Senin (4/1). Delapan orang tewas sementara lebih dari 100 orang menderita luka-luka akibat gempa. (AFP PHOTO/Dibyangshu Sarkar)