Kumpulan artikel INA-LAC 2023

Indonesia-Latin America and The Carribean Business Forum atau INA-LAC 2023 resmi dibuka pada Senin, 16 Oktober 2023. Forum ini diharapkan bisa mendorong investasi dan perdagangan antar regional.