Indah Indriana tiba-tiba hengkang dari sinetron Cinta Setelah Cinta. Usut punya usut, ternyata artis berusia 34 tahun itu tengah hamil anak pertama. Kabar bahagia tersebut baru dibagikan oleh Indah pada 30 Juli 2023 lewat laman Instagram dengan unggah foto pamer baby bump. Melihat dari perutnya yang sudah buncit, pemeran Ayu di sinetron Cinta Setelah Cinta ini cukup lama tutupi kehamilannya.