Kumpulan foto Jakabaring

Wakil Presiden Boediono mencoba lintasan atletik di kawasan Jakabaring Sport City, Palembang, Sumatera Selatan, Senin (10/10). Wapres melihat langsung kesiapan venue SEA Games ke-26 di Palembang yang akan digunakan pada November mendatang.