Kumpulan artikel Karya Kreatif Karya Kreatif Indonesia 2021
Selain menyimpan wisata bahari yang eksotis, Lombok juga terkenal akan kerajinan tradisional yang indah, Kain Sesek salah satunya. Kain asli dari Lombok ini sudah menjadi kebanggan masyarakat sejak ratusan tahun lalu.