Kumpulan video Konsumsi Gula

Bagi para pencinta minuman manis, deretan minuman manis, seperti segelas teh boba, segelas kopi susu, atau sebotol minuman bersoda mungkin bukan hanya melegakan dahaga, tapi juga menambah semangat. Namun, tahukah Anda, kenikmatan yang didapat terlalu banyak dari minuman manis tersebut, bukan hal baik untuk kesehatan tubuh.