Kumpulan foto mengangkat tumpukan Eceng Gondok yang ada di sisi Utara Bozem Morokrembangan.

Setelah dua hari lalu (14/1) melakukan pembersihan, Sedikitnya seratus prajurit Komando Pengembangan dan Pendidikan Angkatan Laut (Kobangdikal) kembali bahu membahu mengangkat tumpukan Eceng Gondok yang berada di sisi Utara Bozem Morokrembangan, Surabaya, Senin (16/1).