Kumpulan video Menteri Hukum

Menteri Hukum, Supratman Andi Agtas memastikan Paulus Tannos, buron kasus proyek e-KTP yang ditangkap di Singapura masih berkewarganegaraan Indonesia. Sebelumnya ada dugaan status kewarganegaraan Paulus Tannos telah berganti.