Kumpulan artikel Mesin Pembunuh

Seorang warga Gaza Palestina selalu menangis tiap kali melihat orang-orang yang dikenalnya tewas atau kehilangan keluarganya karena genosida Israela. Ia bisa menangis terisak hingga terasa sakit sampai ke perutnya.