Kumpulan artikel Mesin penjual buku otomatis

Penerbit buku asal London, Inggris, Penguin Books, pada 24 Maret 2023 mengumumkan melalui akun Twitternya bahwa mereka telah meluncurkan mesin penjual otomatis untuk buku-bukunya yang terinspirasi dari mesin berprinsip serupa yang pernah dibuat sang pendiri penerbitan itu.