Kumpulan artikel Naik 13 Persen

PT ASDP Indonesia Ferry, Cabang Ketapang Banyuwangi, resmi mengumumkan kenaikan tarif penyebrangan dari Jawa ke Bali. Kenaikan tarif penyebrangan kapal dari Pelabuhan Ketapang ke Gilimanuk tersebut, hanya berlaku selama musim Natal dan Tahun (Nataru) 2024.