Kumpulan artikel New Triton

Mitsubishi Motors akan melakukan rombakan pada pikap andalanya Triton 9 November 2018 mendatang. Kehadiran Triton terbaru ini menandakan 40 tahun hadirnya pikap tersebut.