New York Fashion Week (NYFW) adalah kesempatan bagi para desainer dan model untuk bersinar. Tahun ini, sebuah organisasi nirlaba ingin memamerkan busana yang dibuat khusus untuk penyandang disabilitas. Peragaan busana "Runway of Dreams" adalah pertunjukan yang dirancang untuk menampilkan pakaian adaptif.