Pakar Tafsir Al-Qur’an dan ahli Fiqih tanah air asal Kota Rembang, Jawa Tengah KH. Ahmad Bahauddin Nursalim atau populer dengan sebutan Gus Baha dalam salah satu kesempatan tausiyahnya membeberkan perihal cara bersikap kepada orang yang sangat menjengkelkan.