Kumpulan video Pancake

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong menuai pujian publik setelah mampu mengangkat performa pemain hingga nyaris lolos Olimpiade Paris 2024. Banjir pujian tak hanya dari media sosial, namun juga aksi nyata seperti aksi penjual pancake viral baru-baru ini. Penjual itu memenuhi permintaan pembeli untuk menggambar wajah STY dengan adonan.