Kumpulan artikel Pantai Kesenden

Pandawara Group kembali menggerakkan ribuan massa dalam aksi bersih-bersih. Kali ini, mereka melancarkan aksi gotong royong membersihkan Pantai Kesenden yang berlokasi di Cirebon, Jawa Barat.