Kumpulan artikel Pengembang Tafsir Al Qur'an

Plt Kepala LPMQ, Waryono Abdul Ghofur membenarkan, usualan kelas Jabatan Fungsional Pengembang Tafsir Al-Qur'an (JF PTQ) yang diajukan Kementerian Agama, telah disetujui KemenPAN-RB.