Kumpulan video Penyintas korupsi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berencana memakai istilah Penyintas Korupsi untuk koruptor, sang perampok uang rakyat. Upaya KPK tersebut menimbulkan reaksi keras publik.