Kumpulan artikel Potret Ibu dan Anak

Felicya Angelista, bintang multitalenta yang bukan hanya sukses di panggung hiburan saja namun sukses sebagai seorang ibu. Dikaruniai dua anak dia membagi waktu antara karir cemerlang dan kasih sayang ibu. Potret kebersamaannya dengan Graziella dan Zefanya memancarkan kebahagiaan keluarga.