Kumpulan video Prabowo-Gibran belum Berkampanye

Hingga hari kedua di masa kampanye, pasangan Capres-Cawapres Prabowo-Gibran belum juga menemui massa pendukungnya. Paslon nomor urut 2 ini dijadwalkan mulai berkampanye saat akhir pekan.