Kumpulan artikel profil pemeran percy jackson and the olympians
Perilisan serial Percy Jackson ini menarik lantaran harus menunggu satu dekade lebih dari film pertamanya The Lightning Thief. Di sisi lain, para aktor yang bermain untuk serial ini merupakan aktor-aktor berbakat yang mampu membawa kesan segar terhadap serial adaptasi ini.