Penampilan Syahrini memang selalu mencuri perhatian. Ia disebut sebagai penyanyi yang punya penampilan unik sekaligus glamor. Gayanya makin stylish ketika memakai topi sebagai aksesoris OOTD-nya. Enggak heran jika istri Reino Barack ini banyak dipuji memesona.