Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama melempar bola saat peresmian Ruang Publik Terbuka Ramah Anak (RPTRA) Krendang kawasan Tambora, Jakarta, Rabu (3/2). RPTRA Krendang ini diharapkan menjadi taman bermain untuk semua. (Liputan6.com/Gempur M Surya)