Kehidupan terkini Won Bin, aktor Korea Selatan yang telah lama istirahat dari dunia akting menuai spekulasi baru. Unggahan Won Bin yang aktif dalam kelas memasak, memeras minyak wijen dan membagikannya kepada kenalannya diunggah ulang di komunitas online "theqoo".