Kumpulan artikel website dpr ri

Guna mempercepat terwujudnya good governance, Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) memberikan dukungan kepada Sekretariat Jenderal (Setjen) DPR RI untuk melakukan upaya re-desain pada laman resminya agar lebih ramah disabilitas.