Liputan6.com, Jakarta Perayaan HUT RI biasanya dilakukan masyarakat maupun tokoh masyarakat di Indonesua dengan upacara penaikan bendera serta dimeriahkan dengan sejumlah lomba menarik yang menjadi lomba rutin setiap tahunnya.
Tidak lengkap rasanya merayakan hari kemerdekaan Indonesia tanpa memberikan kata ucapan. Ucapan-ucapan tersebut pun muncul dari onliner di berbagai sosial media (sosmed) seperti Twitter, Facebook dan Path.
Beberapa ciapan dari onliner tersebut adalah tokoh maupun selebriti Indonesia. Seperti Presiden terpilih Joko Widodo (Jokowi) yang akan menjabat pada periode 2014-2019. Dalam akunnya @jokowi_do2 membuat ciapan dan doa untuk para warga Indonesia "Dirgahayu ke-69 Kemerdekaan Bangsa Indonesia yang hebat. Jaga Persatuan, buat kebaikan, dan jadi warganegara yang terhormat. Merdeka".
Adapun artis dan presenter Indy Barends yang menuliskan ciapan semangat untuk negara indonesia agar lebih maju, dalam akunnya @indybarends menuliskan "Selamat hari kemerdekaan Indonesia! ayooo tingkatkan semangat dan kreatifitas kita untuk Indonesia yang lebih maju! #17Agustus".
Sementara anggota girl band juga tak mau ketinggalan untuk berkicau. "Selamat Hari Kemerdekaan Indonesia", tulis anggota girl band Blink Ivy dalam akunnya @ifyalyssa.
Usai pemilihan presiden (pilpres) 2014 berarti akan ada pergantian kepemimpinan di negara ini. Diharapkan dalam HUT RI ke 69 pemimpin negara yang baru dapat mendukung pembangunan di Indonesia agar semakin maju dan menyejahterakan rakyatnya.
Pada tanggal 17 Agustus 1945 atau tepatnya 69 tahun lalu kemerdekaan Indonesia di proklamirkan oleh Soekarno dan Mohammad Hatta di Jalan pegangsaan Timur No 56, Jakarta. Tanggal tersebut pun dinyatakan sebagai perayaan Hari Kemerdekaan Indonesia tiap tahunnya.
Disclaimer:
Citizen6 adalah media publik untuk warga. Artikel di Citizen6 merupakan opini pribadi dan tidak boleh menyinggung SARA. Isi artikel menjadi tanggung jawab si penulisnya.
Anda juga bisa mengirimkan artikel, foto atau video seputar kegiatan komunitas, kesehatan, keuangan, wisata, kuliner, gaya hidup, sosial media, dan lainnya keCitizen6@liputan6.com
Mulai 14 -30 Agustus Citizen6 mengadakan program Menulis Bertopik ke-16: Merdeka ala Anak Gaul berhadiah. Info detail di sini.
Ramai Ciapan untuk Dirgahayu RI
Ucapan-ucapan selamat hari kemerdekaan muncul dari onliner di berbagai sosial media (sosmed) seperti Twitter, Facebook dan Path.
Diperbarui 17 Agu 2014, 14:03 WIBDiterbitkan 17 Agu 2014, 14:03 WIB
Ucapan-ucapan selamat hari kemerdekaan muncul dari onliner di berbagai sosial media (sosmed) seperti Twitter, Facebook dan Path. ... Selengkapnya
Advertisement
Live Streaming
Powered by
POPULER
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
Berita Terbaru
Tiga Maskapai Buka Rute Internasional di Bandara Ahmad Yani, Ahmad Luthfi: Dongkrak Investasi dan Pariwisata
6 Inspirasi Desain Kamar Mandi Minimalis 2x2 yang Elegan dan Estetik
Aksi Letkol Kav Paulus, Putra Luhut Binsar Gagalkan Provokasi di Forum PBB
WNI Alumni Kolese Kanisius Dikabarkan Meninggal di Ajang Lari Singapura
Ahmad Yani jadi Bandara Internasional, Kunjungan Turis dan Investasi ke Jateng Bakal Melejit
VIDEO: Jelang Konklaf, Vatikan Tutup Kapel Sistina
8 Outfit Kuliah yang Nyaman dan Praktis, Tampil Keren Tanpa Usaha Berlebihan
Ibadah Qurban Sunnah, tapi Kenapa Disarankan Rutin Tiap Tahun? Simak Buya Yahya
Firasat Anak Bimbim Slank soal Kepergian Bunda Iffet, Berkaitan dengan Mimpi
VIDEO: Nabung Rp40 Ribu per Hari, Suami Istri Penjual Es Keliling Bisa Berangkat Haji
Pelapor Roy Suryo Cs Terkait Tudingan Ijazah Palsu Jokowi Diperiksa Polisi Hari Ini
Polisi Selidiki Asal-Usul Senjata Api yang Diamankan dari Oknum Pengacara