Ingin Tidak Tertipu Saat melakukan Online Dating? Yuk, Intip Auntie Membagikan Pengalamannya Seputar Online Dating

Ask Auntie kali ini bakalan membahas seputar Online Dating, siapa tau relate sama kamu loh

oleh Herfianto diperbarui 29 Okt 2019, 14:01 WIB
Diterbitkan 29 Okt 2019, 14:01 WIB
[Bintang] Situs dating online edit
Situs dating online. Foto: via netsanity.net

Liputan6.com, Jakarta - Online Dating belakangan ini menjadi tren dikalangan anak muda. Banyaknya aplikasi kencan merupakan salah satu bentuk banyaknya orang-orang mencari jodoh melalui dunia maya.

Tentu tidak ada yang salah dengan mencari jodoh lewat aplikasi online dating, secara perkembangan teknologi sudah memudahkan kita menjalani dan mencari perhatian lawan jenis.

Meskipun sudah dipermudah, kamu harus tetap waspada dengan kejahatan yang bisa ditimbulkan dari kencan online tersebut.

Ada baiknya sebelum melakukan Online Dating, kamu harus bertanya dahulu kepada sang ahli agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Pada kesempatan kali ini Auntie A akan menjawab pertanyaan seputar Online Dating. Saksikan selengkapnya di channel AsmaraKU hanya di Vidio.

Saksikan Videonya dibawah ini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya