Megahnya Persiapan Upacara Kematian Ratu Niang Agung

Masyarakat Bali akan menggelar upacara kematian Ratu Niang Agung yang wafat pertengahan Januari lalu, dan akan dikremasi secara megah.

oleh Galuh Garmabrata diperbarui 01 Mar 2018, 11:32 WIB
Diterbitkan 01 Mar 2018, 11:32 WIB
kremasi-8-130902.jpg
Sarkofagus kerbau yang dibakar saat prosesi ngaben. (AFP/Sonny Tumbelaka/wwn)

Liputan6SCTV, Ubud - Masyarakat Bali akan menggelar upacara kerajaan di Puri Agung Ubud, Gianyar, esok hari. Ratu Niang Agung yang wafat pertengahan Januari lalu akan dikremasi secara megah.

Anak Agung Niang Agung adalah istri kedua dari Raja Puri Ubud, Tjokorda Agung Gede Sukawati. Ratu Niang Wafat pada usia 96 tahun dengan meninggalkan 10 orang cucu.

Semasa hidupnya, Ratu Niang Agung adalah sosok yang sangat disegani masyarakat Ubud.

Simak laporan selengkapnya dalam Liputan6 SCTV Siang, Kamis, 1 Maret 2018, pukul 12.00 WIB. Anda juga dapat menyaksikan program berita SCTV melalui live streaming, klik di sini.

Video Pilihan Hari Ini

Video Terkini

POPULER

Berita Terkini Selengkapnya