Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon

oleh Satria Yudha Baskara, diperbarui 15 Jul 2016, 17:15 WIB
Diterbitkan 15 Jul 2016 17:15 WIB
20160715-Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon
Penggemar game menunjukkan aplikasi Pokemon Go di layar ponselnya, Kawasan Senayan, Jumat (15/7). Meski belum resmi diluncurkan di Indonesia
Foto 1 dari 5
20160715-Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon
Penggemar game menunjukkan aplikasi Pokemon Go di layar ponselnya, Kawasan Senayan, Jumat (15/7). Meski belum resmi diluncurkan di Indonesia, permainan Pokemon Go berbasis realitas sudah diminati banyak kalangan. (Liputan6.com/Gempur M Surya)
Foto 2 dari 5
20160715-Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon
Penggemar game menunjukkan aplikasi Pokemon Go di layar ponselnya, Kawasan Senayan, Jumat (15/7). Meski belum resmi diluncurkan di Indonesia, permainan Pokemon Go berbasis realitas sudah diminati banyak kalangan. (Liputan6.com/Gempur M Surya)
Foto 3 dari 5
20160715-Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon
Sejumlah pemuda dan anak- anak saat berburu pokemon di Kawasan Senayan, Jumat (15/7).Permainan Pokemon Go ini menugaskan para pemainnya untuk memburu pokemon mereka sendiri. (Liputan6.com/Gempur M Surya)
Foto 4 dari 5
20160715-Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon
Sejumlah pemuda dan anak- anak saat berburu pokemon di Kawasan Senayan, Jumat (15/7).Permainan Pokemon Go ini menugaskan para pemainnya untuk memburu pokemon mereka sendiri. (Liputan6.com/Gempur M Surya)
Foto 5 dari 5
20160715-Senayan Jadi Tempat Berkumpul Para Pemburu Pokemon
Sejumlah pemuda dan anak- anak berkumpul dan berburu pokemon melalui aplikasi Pokemon Go di Kawasan Senayan, (15/7). Permainan Pokemon Go berbasis realitas (augmented reality AR) banyak digemari penggemar game. (Liputan6.com/Gempur M Surya)