FOTO: Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah

oleh Fatkhur Rozaq Rosyidi, diperbarui 11 Apr 2018, 13:05 WIB
Diterbitkan 11 Apr 2018 13:05 WIB
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Korban minuman keras oplosan terus bertambah, hingga Selasa (10/4) jumlah korban tewas mencapai 51 orang
Foto 1 dari 6
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Seorang korban minuman keras buatan atau miras oplasan terbaring di rumah sakit di Cicalengka, Jawa Barat (11/4). Korban minuman keras oplosan terus bertambah, hingga Selasa (10/4) jumlah korban tewas mencapai 51 orang.(Liputan6.com/Pool/Polda Jabar)
Foto 2 dari 6
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Seorang pria korban minuman keras buatan atau miras oplasan mendapat perawatan di rumah sakit di Cicalengka, Jawa Barat (11/4). Tingginya korban membuat Pemerintah Kabupaten Bandung menetapkan status kejadian luar biasa. (Liputan6.com/Pool/Polda Jabar)
Foto 3 dari 6
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Seorang korban miras oplasan terbaring di rumah sakit di Cicalengka, Jawa Barat (11/4). Setidaknya 100 orang yang juga mengkonsumsi minuman keras buatan itu masih dirawat di sejumlah rumah sakit di daerah Jawa Barat. (Liputan6.com/Pool/Polda Jabar)
Foto 4 dari 6
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Keluarga dan kerabat menjenguk seorang korban miras oplasan yang mendapat perawatan di rumah sakit di Cicalengka, Jawa Barat (11/4). (Liputan6.com/Pool/Polda Jabar)
Foto 5 dari 6
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Seorang pria korban minuman keras buatan atau miras oplasan mendapat perawatan di rumah sakit di Cicalengka, Jawa Barat (11/4). (Liputan6.com/Pool/Polda Jabar)
Foto 6 dari 6
Puluhan Orang Tewas, Korban Miras Oplosan di Bandung Terus Bertambah
Seorang pria korban minuman keras buatan atau miras oplasan terbaring di rumah sakit di Cicalengka, Jawa Barat (11/4). Di Jawa Barat, ini merupakan kasus miras maut yang kelima sejak awal 2018. (Liputan6.com/Pool/Polda Jabar)