FOTO: Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama

oleh Fatkhur Rozaq Rosyidi, diperbarui 22 Mei 2018, 19:30 WIB
Diterbitkan 22 Mei 2018 19:30 WIB
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Buka puasa bersama tersebut mengambil tema "Dengan Semangat Ramadan Membangun Kreatifitas & Akhlak Anak Bangsa"
Foto 1 dari 6
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Suasana saat 1.200 anak yatim mengikuti buka bersama yang digelar PT Agung Podomoro Land Tbk di Pullman Central Park Jakarta, Selasa (22/5). (Liputan6.com/Arya Manggala)
Foto 2 dari 6
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Sejumlah anak yatim mengikuti buka bersama di Pullman Central Park Jakarta, Selasa (22/5). Buka puasa bersama tersebut mengambil tema "Dengan Semangat Ramadan Membangun Kreatifitas & Akhlak Anak Bangsa". (Liputan6.com/Arya Manggala)
Foto 3 dari 6
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Sejumlah anak-anak tampil menghibur saat acara buka bersama PT Agung Podomoro Land Tbk dan 1.200 anak yatim di Pullman Central Park Jakarta, Selasa (22/5). (Liputan6.com/Arya Manggala)
Foto 4 dari 6
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Sejumlah anak berbaris saat mengikuti buka bersama 1.200 anak yatim di Pullman Central Park Jakarta, Selasa (22/5). Buka puasa bersama ini mengambil tema "Dengan Semangat Ramadan Membangun Kreatifitas & Akhlak Anak Bangsa". (Liputan6.com/Arya Manggala)
Foto 5 dari 6
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Sejumlah anak yatim mengikuti buka bersama 1.200 anak yatim di Pullman Central Park Jakarta, Selasa (22/5). Selain berbuka bersama acara ini juga diisi dengan memberi santunan kepada 1.200 anak yatim. (Liputan6.com/Arya Manggala)
Foto 6 dari 6
Sambil Lesehan, 1.200 Anak Yatim Buka Puasa Bersama
Ekspresi anak-anak saat mengikuti buka bersama 1.200 anak yatim di Pullman Central Park Jakarta, Selasa (22/5). Selain itu Yayasan APL dan PT Prima Buana Internusa mendonasikan 5.000 buku untuk anak-anak Indonesia. (Liputan6.com/Arya Manggala)