FOTO: Puluhan Koala Berhasil Diselamatkan dari Kebakaran Hutan Australia

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 14:19 WIB
Diterbitkan 18 Des 2019, 09:00 WIB
Puluhan Koala Berhasil Diselamatkan dari Kebakaran Hutan Australia
Puluhan koala berhasil diselamatkan dari jalur kebakaran hutan yang melanda hutan di dekat Sydney, Australia. Para penyelamat menyebut ahabitat mereka sebagian besar sudah habis dilalap api.
Foto 1 dari 4
Puluhan Koala Berhasil Diselamatkan dari Kebakaran Hutan Australia
Koala terlihat di tempat penampungan sementara di Kebun Binatang Taronga, Sydney (17/12/2019). Puluhan koala berhasil diselamatkan dari jalur kebakaran hutan hebat di dekat Sydney, Australia. Para penyelamat menyebut ahabitat mereka sebagian besar sudah habis dilalap api. (AFP/Taronga Zoo)
Foto 2 dari 4
Puluhan Koala Berhasil Diselamatkan dari Kebakaran Hutan Australia
Dua Koala terlihat di tempat penampungan sementara di Kebun Binatang Taronga di Sydney (17/12/2019). Koala-koala itu dipindahkan ke Kebun Binatang Taronga Sydney. Mereka akan berada di sana sampai aman sebelum dikembalikan ke alam liar. (AFP/Taronga Zoo)
Foto 3 dari 4
Puluhan Koala Berhasil Diselamatkan dari Kebakaran Hutan Australia
Anggota staf memindahkan koala yang diselamatkan di Kebun Binatang Taronga di Sydney (17/12/2019). Puluhan koala berhasil diselamatkan dari jalur kebakaran hutan hebat di dekat Sydney, Australia. Para penyelamat menyebut ahabitat mereka sebagian besar sudah habis dilalap api. (AFP/Taronga Zoo)
Foto 4 dari 4
Puluhan Koala Berhasil Diselamatkan dari Kebakaran Hutan Australia
Anggota staf memindahkan koala yang diselamatkan di Kebun Binatang Taronga di Sydney (17/12/2019). Koala-koala itu dipindahkan ke Kebun Binatang Taronga Sydney. Mereka akan berada di sana sampai aman sebelum dikembalikan ke alam liar. (AFP/Taronga Zoo)