FOTO: Bank DBS Indonesia Beri Donasi Peralatan Medis dan Paket Sembako

oleh Ferbian Pradolo, diperbarui 14 Mei 2020, 23:57 WIB
Diterbitkan 14 Mei 2020 19:43 WIB
Bank DBS Indonesia Beri Donasi Peralatan Medis dan Paket Sembako
Bank DBS Indonesia memberikan donasi peralatan medis dan paket sembako senilai Rp 26,2 M yang akan disalurkan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19.
Foto 1 dari 4
Bank DBS Indonesia Beri Donasi Peralatan Medis dan Paket Sembako
Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan, Presdir PT Bank DBS Indonesia Paulus Sutisna, Director of Institutional Banking Group Kunardy Lie dan Kepala BNPB Doni Monardo memberikan donasi peralatan medis dan paket sembako di Jakarta Kamis (14/5/2020).(Liputan6.com/Fery Pradolo)
Foto 2 dari 4
Bank DBS Indonesia Beri Donasi Peralatan Medis dan Paket Sembako
Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan pada acara pemberian donasi Bank DBS Indonesia di Jakarta, Kamis (14/5/2020). Donasi peralatan medis dan sembako senilai Rp 26,2 M akan disalurkan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Foto 3 dari 4
Bank DBS Indonesia Beri Donasi Peralatan Medis dan Paket Sembako
Menko Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan pada acara pemberian donasi Bank DBS Indonesia di Jakarta, Kamis (14/5/2020). Donasi peralatan medis dan sembako sebagai bentuk komitmen perusahaan menjalankan praktik bisnis dan perbankan. (Liputan6.com/Fery Pradolo)
Foto 4 dari 4
Bank DBS Indonesia Beri Donasi Peralatan Medis dan Paket Sembako
Kepala BNPB Doni Monardo memberi sambutan pada acara pemberian donasi Bank DBS Indonesia di Jakarta, Kamis (14/5/2020). Donasi peralatan medis dan paket sembako senilai Rp 26,2 M akan disalurkan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 untuk membantu pemerintah. (Liputan6.com/Fery Pradolo)