FOTO: Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 14:19 WIB
Diterbitkan 07 Okt 2020, 11:45 WIB
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Eddie Van Halen, gitaris dan salah satu pendiri band rock populer Van Halen, meninggal karena kanker di usia ke-65.
Foto 1 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Dalam file foto 22 Juni 2004 ini, Eddie Van Halen memainkan akord terakhir "Jump" selama konser Van Halen di Continental Airlines Arena di East Rutherford, N, .J. Gitaris legendaris, Eddie Van Halen meninggal dunia pada Selasa pagi, 6 Oktober 2020. (John Munson/NJ Advance Media via AP)
Foto 2 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Foto file 1 Juni 2012 ini menunjukkan gitaris Eddie Van Halen dari band Van Halen tampil di Los Angeles. Musisi Belanda-Amerika legendaris ini telah menjalani perawatan untuk kanker tenggorokan yang dideritanya. (Photo by Chris Pizzello/Invision/AP, file)
Foto 3 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Anggota Van Halen, dari kiri, kiri, Michael Anthony, gitar bass, Sammy Hagar, penyanyi utama, Alex Van Halen, drum, dan Eddie Van Halen, gitar utama muncul di Los Angeles pada 17 Januari 1993. Eddie Van Halen meninggal di umur 65 tahun. (AP Photo/Kevork Djansezian, File)
Foto 4 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Dalam file foto 5 Agustus 2004 ini, gitaris Van Halen Eddie Van Halen tampil di Phoenix. Gitaris itu sudah keluar masuk rumah sakit pada tahun lalu dan baru-baru ini menjalani serangkaian kemoterapi, lapor TMZ. (AP Photo/Tom Hood, File)
Foto 5 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Eddie Van Halen (kiri) memeluk putranya Wolfgang Van Halen setelah grup rock Van Halen secara resmi mengumumkan tur Amerika Utara mereka selama konferensi pers di Los Angeles pada 13 Agustus 2007. Eddie Van Halen meninggal dunia pada Selasa pagi, 6 Oktober 2020. (AP Photo/Kevork Djansezian, File)
Foto 6 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
Eddie Van Halen (kanan) dan David Lee Roth tampil di Wantagh, NY pada 13 Agustus 2015. Musisi Belanda-Amerika legendaris ini telah menjalani perawatan untuk kanker tenggorokan yang dideritanya. (Photo by Greg Allen/Invision/AP, File)
Foto 7 dari 7
Gitaris Eddie Van Halen Meninggal Dunia
File foto 14 Juli 1984 ini menunjukkan gitaris Van Halen Eddie Van Halen (kiri) menampilkan "Beat It" bersama Michael Jackson selama konser Jackson's Victory Tour di Irving, Texas. Eddie Van Halen meninggal dunia pada Selasa pagi, 6 Oktober 2020. (AP Photo/Kevork Djansezian, File)