FOTO: Musim Gugur, Begini Suasana Padang Rumput Pegunungan di Yecheng

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 14:12 WIB
Diterbitkan 10 Okt 2020, 09:00 WIB
Suasana Padang Rumput Pegunungan Saat Musim Gugur di Yecheng
Padang rumput pegunungan saat musim gugur di Wilayah Yecheng, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut,
Foto 1 dari 5
Musim Gugur, Begini Suasana Padang Rumput Pegunungan di Yecheng
Foto dari udara ini menunjukkan padang rumput pegunungan di Wilayah Yecheng, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada 8 Oktober 2020. (Xinhua/Hu Huhu)
Foto 2 dari 5
Musim Gugur, Begini Suasana Padang Rumput Pegunungan di Yecheng
Para penggembala menggiring domba mereka di padang rumput pegunungan di Wilayah Yecheng, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada 8 Oktober 2020. (Xinhua/Hu Huhu)
Foto 3 dari 5
Musim Gugur, Begini Suasana Padang Rumput Pegunungan di Yecheng
Foto ini menunjukkan padang rumput pegunungan di Wilayah Yecheng, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada 8 Oktober 2020. (Xinhua/Hu Huhu)
Foto 4 dari 5
Musim Gugur, Begini Suasana Padang Rumput Pegunungan di Yecheng
Beberapa ekor yak memakan rumput di padang rumput pegunungan di Wilayah Yecheng, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada 8 Oktober 2020. (Xinhua/Hu Huhu)
Foto 5 dari 5
Musim Gugur, Begini Suasana Padang Rumput Pegunungan di Yecheng
Foto dari udara ini menunjukkan sekawanan domba sedang memakan rumput di padang rumput pegunungan di Wilayah Yecheng, Daerah Otonom Uighur Xinjiang, China barat laut, pada 8 Oktober 2020. (Xinhua/Hu Huhu)