FOTO: Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 14:17 WIB
Diterbitkan 15 Nov 2020, 13:00 WIB
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Pohon Natal Rockefeller Center sudah berada di tempat dan akan segera dihias dengan lampu sebagai salah satu atraksi musim natal yang dinantikan di New York
Foto 1 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Pohon Natal Rockefeller Center 2020 diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta untuk menyambut Natal 2020. (AP Photo/Craig Ruttle)
Foto 2 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Pohon Natal Rockefeller Center 2020 disiapkan untuk diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta untuk menyambut Natal 2020. (AP Photo/Craig Ruttle)
Foto 3 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Pekerja mengamankan cabang pohon Natal Rockefeller Center 2020 saat akan diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta untuk menyambut Natal 2020. (AP Photo/Craig Ruttle)
Foto 4 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Lampu menyala di pohon Natal Rockefeller Center 2020 sebelum diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta untuk menyambut Natal 2020. (AP Photo/Craig Ruttle)
Foto 5 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Pekerja melintasi batang pohon Natal Rockefeller Center 2020 saat akan disiapkan untuk diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta untuk menyambut Natal 2020. (AP Photo/Craig Ruttle)
Foto 6 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Tanda silang untuk paku besar yang akan dibor ke dalam batang pohon Natal Rockefeller Center 2020 yang disiapkan untuk diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta. (AP Photo/Craig Ruttle)
Foto 7 dari 7
Sambut Natal, New York Pasang Pohon Cemara Raksasa
Pohon Natal Rockefeller Center 2020 disiapkan untuk diletakkan di Rockefeller Plaza, New York pada Sabtu (14/11/2020). Pohon cemara spruce Norwegia setinggi 75 kaki dan 11 ton tersebut berasal dari Oneonta untuk menyambut Natal 2020. (AP Photo/Craig Ruttle)