FOTO: Rutinitas Berburu Oksigen di Peru

oleh Arny Christika Putri, diperbarui 23 Jun 2022, 14:19 WIB
Diterbitkan 22 Jan 2021, 09:00 WIB
Rutinitas Berburu Oksigen di Peru
Di tengah pandemi virus corona COVID-19 yang masih berlangsung, mengisi ulang tabung oksigen menjadi rutinitas yang lazim terlihat di Peru
Foto 1 dari 4
Rutinitas Berburu Oksigen di Peru
Orang-orang membawa tabung oksigen kosong dari mobil ke toko untuk mengisinya kembali di tengah pandemi COVID-19 di kawasan kumuh Villa El Salvador di Lima, Peru, Kamis (21/1/2021). Toko dibatasi untuk mengisi ulang hanya 20 tabung oksigen dalam sehari. (AP Photo/Martin Mejia)
Foto 2 dari 4
Rutinitas Berburu Oksigen di Peru
Seorang perempuan menarik tabung oksigennya yang kosong ke dalam antrean di luar toko untuk mengisi ulang di tengah pandemi COVID-19 di kawasan kumuh Villa El Salvador di Lima, Peru, Kamis (21/1/2021). Toko dibatasi untuk mengisi ulang hanya 20 tabung oksigen dalam sehari. (AP Photo/Martin Mejia)
Foto 3 dari 4
Rutinitas Berburu Oksigen di Peru
Seorang pria menunggu di dekat tabung oksigennya yang kosong dalam antrean di luar toko untuk mengisi ulang di tengah pandemi COVID-19 di kawasan kumuh Villa El Salvador di Lima, Peru, Kamis (21/1/2021). Toko dibatasi untuk mengisi ulang hanya 20 tabung oksigen dalam sehari. (AP Photo/Martin Mejia)
Foto 4 dari 4
Rutinitas Berburu Oksigen di Peru
Tabung oksigen kosong berada di dalam mobil saat pengemudi mencoba mengisi ulang oksigen di luar toko di tengah pandemi COVID-19 di kawasan kumuh Villa El Salvador di Lima, Peru, Kamis (21/1/2021). Toko dibatasi untuk mengisi ulang hanya 20 tabung oksigen dalam sehari. (AP Photo/Martin Mejia)