HEADLINE HARI INI
FOTO: Tolak Lockdown, Massa Rusuh di Lebanon
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3361549/original/042618900_1611805094-AP21026728997152.jpg)
Tolak Lockdown, Massa Rusuh di Lebanon
Lebanon telah mencapai rekor harian baru untuk kematian akibat COVID-19, saat pengunjuk rasa turun ke jalan untuk hari kedua memprotes langkah-langkah penguncian yang ketat untuk mengekang lonjakan infeksi yang lebih luas.
Foto 1 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3361549/original/042618900_1611805094-AP21026728997152.jpg)
Tolak Lockdown, Massa Rusuh di Lebanon
Pengunjuk rasa Lebanon membakar sampah dan ban selama protes terhadap tindakan penguncian yang ketat di Tripoli, Lebanon (26/1/2021). Bentrokan terjadi di Lebanon utara antara pasukan keamanan dan demonstran yang marah karena lockdown (penguncian) terkait penanganan pandemi Covid-19. (AP/STR)
Foto 2 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3361550/original/096593600_1611805095-AP21026729028459.jpg)
Tolak Lockdown, Massa Rusuh di Lebanon
Pengunjuk rasa Lebanon memblokir jalan dengan barel dan membakar wadah sampah selama protes terhadap tindakan penguncian yang ketat di Tripoli, Lebanon utara (26/1/2021). Tujuan lockdown adalah membendung lonjakan kasus Covid-19 dan mencegah rumah sakit kewalahan. (AP/STR)
Foto 3 dari 4
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3361551/original/040530400_1611805097-AP21026729023900.jpg)
Tolak Lockdown, Massa Rusuh di Lebanon
Seorang pria lewat di depan sebuah mobil yang dibakar saat protes terhadap tindakan penguncian yang ketat di Tripoli, Lebanon utara (26/1/2021). Banyak dari penduduk telah kehilangan pendapatan sejak Lebanon memberlakukan lockdown penuh awal bulan ini. (AP/STR)
Foto 4 dari 4
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3361552/original/062857100_1611805098-AP21026728993246.jpg)
Tolak Lockdown, Massa Rusuh di Lebanon
Tentara Lebanon berlindung dari batu yang dilempar ke arah mereka, selama protes terhadap tindakan penguncian yang ketat di Tripoli, Lebanon utara (26/1/2021). Bentrokan terjadi di Lebanon utara antara pasukan keamanan dan demonstran yang marah karena lockdown (penguncian) terkait penanganan pandemi
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Beda Gaya Dinda Hauw dan Dara Arafah Berkuda di Madinah, Elegan dan Memesona
-
Berita Foto Membeludak, Ribuan Jemaah dari Berbagai Wilayah Salat Tarawih di Masjid An Nur Empang Bogor
-
Berita Foto Potret Darius Sinathrya dan Donna Agnesia Kenang Syuting di Thailand, Romantis Saat Hujan
-
Berita Foto Antusiasme Suporter Skuad Garuda Nobar Laga Timnas Indonesia vs Australia di GBK
Tag Terkait