FOTO: Tingkatkan Kesehatan Masyarakat di Sentra Vaksinasi Covid-19

oleh Ferbian Pradolo, diperbarui 27 Jul 2021, 22:16 WIB
Diterbitkan 27 Jul 2021 21:15 WIB
Tingkatkan Kesehatan Masyarakat di Sentra Vaksinasi Covid-19
Sebanyak 6.000 dosis vaksin Sinovac diberikan kepada kepada masyarakat dan anak usia 12 tahun ke atas untuk lima hari dalam mendukung pemerintah meningkatkan kesehatan masyarakat.
Foto 1 dari 4
Tingkatkan Kesehatan Masyarakat di Sentra Vaksinasi Covid-19
Co Founder Traveloka Albert, Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno dan Anggota Komisi XI DPR Kamrussamad berbincang seusai meninjau sentra vaksinasi Covid-19 di Kebon Jeruk, Jakarta, (25/07/2021). (Liputan6.com/HO/Bon)
Foto 2 dari 4
Tingkatkan Kesehatan Masyarakat di Sentra Vaksinasi Covid-19
Doktora Clinic drg Fransisca Tobing (tengah), Menparekraf Sandiaga Uno, Anggota Komisi XI DPR Kamrussamad meninjau sentra vaksinasi Covid-19 di Kebon Jeruk, Jakarta, (25/07/2021). Vaksinasi yang digelar 5 hari disediakan 6.000 dosis vaksin Sinovac. (Liputan6.com/HO/Bon)
Foto 3 dari 4
Tingkatkan Kesehatan Masyarakat di Sentra Vaksinasi Covid-19
Peserta vaksin menunggu antrean di sentra vaksinasi Covid-19 Kebon Jeruk, Jakarta, (25/07/2021). Kamrussamad mengatakan vaksinasi yang dilakukan bukan hanya untuk menyelamatkan ekonomi, tetapi juga mengedapankan untuk meningkatkan kesehatan bagi masyarakat. (Liputan6.com/HO/Bon)
Foto 4 dari 4
Tingkatkan Kesehatan Masyarakat di Sentra Vaksinasi Covid-19
Petugas medis memvaksin di sentra vaksinasi Covid-19 Kebon Jeruk, Jakarta, (25/07/2021). Sentra Vaksinasi Covid-19 yang merupakan bentuk kolaborasi terbuka untuk umum secara gratis, mulai dari usia 12 tahun. (Liputan6.com/HO/Bon)