FOTO: Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 14:26 WIB
Diterbitkan 13 Jan 2022, 08:00 WIB
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Chelsea berhasil melaju ke final Piala Liga Inggris atau Carabao Cup setelah mengalahkan Tottenham Hotspur 1-0 (3-0 secara agregat) di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022).
Foto 1 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Bek Chelsea, Antonio Rudiger (kiri) diberi selamat oleh penyerang Romelu Lukaku setelah mencetak gol ke gawang Tottenham pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). Chelsea menang tipis atas Tottenham 1-0. (AP Photo/Alastair Grant)
Foto 2 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Kiper Chelsea, Kepa Arrizabalaga berusaha menangkap bola saat bertanding melawan Tottenham pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). Ini adalah kali pertama Chelsea melaju ke final Piala Liga Inggris sejak 2019. (AP Photo/Alastair Grant)
Foto 3 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Penyerang Chelsea, Callum Hudson-Odoi berebut bola dengan pemain Tottenham, Japhet Tanganga pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). ini merupakan kali kesembilan The Blues ke final Piala Liga atau Carabao Cup. (AP Photo/Alastair Grant)
Foto 4 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Penyerang Tottenham, Harry Kane berebut bola dengan gelandang Chelsea, Jorginho pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). Chelsea kan menghadapi pemenang Liverpool atau Chelsea di partai Final. (AP Photo/Alastair Grant)
Foto 5 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Bek Chelsea, Malang Sarr berusaha mengumpan bola dari kawalan pemain Tottenham, Emerson Royal pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). Chelsea menang tipis atas Tottenham 1-0. (AP Photo/Alastair Grant)
Foto 6 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Gelandang Chelsea, Hakim Ziyech berebut bola dengan pemain Tottenham, Oliver Skipp pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). Ini adalah kali pertama Chelsea melaju ke final Piala Liga Inggris sejak 2019. (AP Photo/Alastair Grant)
Foto 7 dari 7
Chelsea Melaju ke Final Piala Liga Inggris Usai Bungkam Tottenham
Pelatih Tottenham, Antonio Conte menginstruksikan bek Matt Doherty saat bertanding melawan Chelsea pada leg kedua semifinal Piala Liga Inggris di Stadion Tottenham Hotspur di London, Kamis (13/1/2022). ini merupakan kali kesembilan Chelsea ke final Piala Liga Inggris.(AP Photo/Alastair Grant)