HEADLINE HARI INI
FOTO: Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965418/original/070983000_1647482226-AP22073227035195.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Lampu neon Hong Kong masih menyala, tetapi COVID-19 telah mematikan banyak aktivitas kota yang biasa berenergi. Jalan-jalan perbelanjaan yang sibuk dan distrik perkantoran jauh lebih kosong dari sebelumnya.
Foto 1 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965418/original/070983000_1647482226-AP22073227035195.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Seorang perempuan berdiri di jalan kosong yang biasanya ramai orang di Causeway Bay, sebuah distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. Lampu neon Hong Kong masih menyala, tetapi COVID-19 telah mematikan banyak aktivitas kota yang biasa berenergi. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 2 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965419/original/003763500_1647482229-AP22073227396719.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Orang-orang berjalan di jalan yang sepi yang biasanya ramai orang di Causeway Bay, distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. COVID-19 membuat jalan-jalan perbelanjaan yang sibuk dan distrik perkantoran jauh lebih kosong dari sebelumnya. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 3 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965420/original/017451900_1647482438-AP22073228861342.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Seorang pria duduk di trem kosong yang biasanya penuh sesak dengan penumpang di Causeway Bay, sebuah distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. Lampu neon Hong Kong masih menyala, tetapi COVID-19 telah mematikan banyak aktivitas kota yang biasa berenergi. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965421/original/029964600_1647482440-AP22073228081543.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Seorang pria berjalan di mal kosong yang biasanya ramai pengunjung di Causeway Bay, sebuah distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. COVID-19 membuat jalan-jalan perbelanjaan yang sibuk dan distrik perkantoran jauh lebih kosong dari sebelumnya. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 5 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965422/original/046302300_1647482442-AP22073228523778.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Seorang pria berjalan dengan makanan untuk dibawa pulang di jembatan penyeberangan yang sepi yang biasanya ramai di Causeway Bay, Hong Kong pada 10 Maret 2022. Lampu neon Hong Kong masih menyala, tetapi COVID-19 telah mematikan banyak aktivitas kota yang biasa berenergi. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 6 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965426/original/070228600_1647482650-AP22073229160274.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Seorang perempuan berdiri di atas eskalator di pusat perbelanjaan yang tenang di Causeway Bay, sebuah distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. COVID-19 membuat jalan-jalan perbelanjaan yang sibuk dan distrik perkantoran jauh lebih kosong dari sebelumnya. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 7 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965427/original/060564200_1647482653-AP22073227923261.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Pasangan berjalan di jalan yang sepi yang biasanya dipenuhi orang di Causeway Bay, distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. Lampu neon Hong Kong masih menyala, tetapi COVID-19 telah mematikan banyak aktivitas kota yang biasa berenergi. (AP Photo/Vincent Yu)
Foto 8 dari 8
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3965428/original/009560300_1647482656-AP22073229320791.jpg)
Pandemi Covid-19 Menundukkan Hong Kong yang Biasa Berenergi
Seorang penjaga keamanan berdiri di sebuah pusat perbelanjaan yang tenang di Causeway Bay, sebuah distrik perbelanjaan terkenal di Hong Kong pada 10 Maret 2022. COVID-19 membuat jalan-jalan perbelanjaan yang sibuk dan distrik perkantoran jauh lebih kosong dari sebelumnya. (AP Photo/Vincent Yu)
More News
-
Berita Foto Gaya Jordi Onsu Pakai Jubah Gamis dan Sorban, Antusias Sambut Ramadan 2025
-
Berita Foto Tingkatkan Keimanan saat Ramadan, Puluhan Santri Lakukan Tadarus Al-Quran Massal
-
Berita Foto Ramadan, Penjualan Buah Timun Suri Meningkat
-
Berita Foto Kehangatan Ramadan di Masjid Paling Ujung Kutub Utara
Tag Terkait