FOTO: Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia

oleh Johan Fatzry, diperbarui 23 Jun 2022, 14:25 WIB
Diterbitkan 06 Jun 2022, 11:37 WIB
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Lionel Messi memborong lima gol saat Argentina mengalahkan Estonia 5-0 pada pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Minggu (6/6/2022).
Foto 1 dari 6
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Penyerang Argentina, Lionel Messi berselebrasi usai mencetak gol ke gawang Estonia pada pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Senin (6/6/2022). Messi mencetak lima gol dan mengantar Argentina menang besar atas Estonia 5-0. (AP Photo/Alvaro Barrientos)
Foto 2 dari 6
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Penyerang Argentina, Lionel Messi berusaha memasukan bola saat bertanding melawan Estonia pada pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Senin (6/6/2022). Messi mencetak lima gol dan mengantar Argentina menang besar atas Estonia 5-0. (AP Photo/Alvaro Barrientos)
Foto 3 dari 6
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Kiper Estonia, Matvei Igonen menangkap bola dari kejaran pemain Argentina, Pezzella Jerman pada pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Senin (6/6/2022). Argentina menang besar atas Estonia 5-0. (AFP Photo/Ander Gillenea)
Foto 4 dari 6
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Gelandang Argentina, Rodrigo De Paul berusaha melewati bek Estonia, Karol Mets pada pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Senin (6/6/2022). Argentina menang besar atas Estonia 5-0. (AFP Photo/Ander Gillenea)
Foto 5 dari 6
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Penyerang Argentina, Lionel Messi membawa bola saat bertanding melawan Estonia pada pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Senin (6/6/2022). Messi mencetak lima gol dan mengantar Argentina menang besar atas Estonia 5-0. (AFP Photo/Ander Gillenea)
Foto 6 dari 6
Lionel Messi Borong Lima Gol, Argentina Bungkam Estonia
Fans Argentina merayakan kemenangan 5-0 timnya atas Estonia dalam pertandingan persahabatan di stadion El Sadar di Pamplona, Spanyol utara, Minggu (6/6/2022). Messi mencetak lima gol dan mengantar Argentina menang besar atas Estonia 5-0. (AP Photo/Alvaro Barrientos)