Mendiang Laura Anna Ultah ke-22, Yuk Kenang Kembali Perayaan Ulang Tahun Terakhirnya

oleh Zulfa Ayu Sundari, diperbarui 20 Sep 2022, 14:15 WIB
Diterbitkan 20 Sep 2022, 17:20 WIB
Laura Anna
Mendiang Laura Anna ulang tahun pada Selasa (22/9/2022). Jika masih hidup, saat ini dia sudah berusia 22 tahun. Yuk, lihat lagi perayaan ulang tahun terakhir Laura Anna bersama orang-orang tercintanya pada 2021 lalu.
Foto 1 dari 6
Laura Anna
Ulang tahun terakhir Laura Anna pada 20 September 2021. Perayaan dilakukan secara sederhana di kediamannya. Kendati demikan, dia tetap bahagia. (Foto: Instagram/ edlnlaura)
Foto 2 dari 6
Laura Anna
Kebahagiaan Laura Anna merayakan ultah bersama kakak dan sahabat tercinta, salah satunya Keanu AGL. (Foto: Instagram/ edlnlaura)
Foto 3 dari 6
Laura Anna
Kala itu dia menulis caption dalam bahasa Spanyol "Mi casa es tu casa (rumahku adalah rumahmu)" (Foto: Instagram/ edlnlaura)
Foto 4 dari 6
Laura Anna
Kekompakan laura Anna bersama adik dan temannya. (Foto: Instagram/ edlnlaura)
Foto 5 dari 6
Laura Anna
Sang kakak, Greta Irene, mengenang kembali kehangatan ultah terakhir sang adik. Awalnya, Laura tak ingin merayakan ultah, namun sang kakak tetap membuat kejutan. (Foto: Instagram/ gretairn)
Foto 6 dari 6
Laura Anna
Greata Irene pun mendoakan adiknya di hari ulang tahunnya yang ke-22. "I wish you all the happiness in heaven," kata Irene. (Foto: Instagram/ gretairn)