HEADLINE HARI INI
Kondisi Tukul Arwana Terkini Diungkap Vega Darwanti: Sudah Bisa Duduk, Nonton dan Ketawa-Ketawa
![Vega Darwanti dan Tukul Arwana. (instagram.com/vegadarwanti123)](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/mcRYD797aQpclx_p38U5MoWONkA=/800x400/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3940403/original/020003100_1645411399-242947316_1041535256602341_8794295527346210435_n.jpeg)
Vega Darwanti dan Tukul Arwana. (instagram.com/vegadarwanti123)
Tukul Arwana saat ini masih terus berjuang melawan sakit yang dideritanya. Diketahui, pelawak sekaligus presenter senior itu mengalami perdarahan otak sejak akhir tahun lalu.
Foto 1 dari 6
Foto 2 dari 6
Foto 3 dari 6
![[Bintang] Vega Darwanti](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/6lVmbiQwTsorSxKI8bJ5FMNYaKQ=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2626382/original/020203700_1546927561-20190107150830_IMG_6757-01.jpeg)
[Bintang] Vega Darwanti
"Sejauh ini, aku terakhir jenguk memang beberapa bulan lalu. Kondisi mas Tukul lebih baik. Komunikasi sama anak pertama Mas Tukul, dan manajernya masih baik. Doain aja ya, tapi sekarang udah jauh lebih baik sih," kata Vega Darwanti saat ditemui di kawasan Cawang, Jakarta Timur, Selasa (27/9/2022).
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
Foto 5 dari 6
![6 Potret Kondisi Terbaru Tukul Arwana Usai Pendarahan Otak, Sudah Makin Membaik](https://cdn0-production-images-kly.akamaized.net/wVk6SjiIxrdnyVQehOD8CGjbX1Q=/500x0/smart/filters:quality(75):strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/4138077/original/028478700_1661654175-5._tl.jpg)
6 Potret Kondisi Terbaru Tukul Arwana Usai Pendarahan Otak, Sudah Makin Membaik
"Duduk udah bisa. Awalnya kan paling berbaring. Lalu juga udah bisa nonton, ketawa-ketawa, megang handphone. Kan distimulasi terus nih tangannya supaya bisa bergerak. Ya, mungkin kondisi fisiknya yang lebih jauh lah, jauh signifikan banget," kata Vega Darwanti lagi. (Sumber: YouTube/TNI IN ACTION)
Foto 6 dari 6
Video Pilihan Hari Ini
EnamPlus
powered by
More News
-
Berita Foto Terima Kunjungan Menhan Ceko, Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Bahas Pengadaan Alutsista
-
Berita Foto Potret Lamaran Yasmine Ow yang Baru Diungkap, Menawan Kenakan Veil
-
Berita Foto Tradisi Nyadran, Momen Silaturahmi dan Budaya Masyarakat Jawa Jelang Ramadan
-
Berita Foto Terbalik di Bandara Toronto Kanada, 18 Penumpang Pesawat Delta Airlines Terluka
Tag Terkait