HEADLINE HARI INI
Kehangatan Pierce Brosnan Bareng Anak Istri, Sahabat hingga Raline Shah
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2401536/original/038347200_1541497531-42948812_333589640750655_2709711276235475932_n.jpg)
Raline Shah
Pierce Brosnan sudah lama berkiprah di industri film Hollywood sebagai seorang aktor. Meskipun sangat berpengalaman, Brosnan tetaplah seorang pria yang rendah hati. Bahkan, ia dikenal sebagai pria yang sayang anak dan istri. Salah satu artis Indonesia, Raline Shah, pernah merasakan kehangatan atas sikap sang aktor.
Foto 1 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2851220/original/056259300_1562896262-27573823_2051003208516017_70210736625811456_n.jpg)
Cerminkan Cinta Sejati, 8 Pasangan Seleb Ini Langgeng Sampai Menua
Pierce Brosnan menikah dengan Keely Shaye Smith pada 2001 silam. Keely merupakan istrinya yang kedua setelah ia ditinggal selamanya oleh istri pertama, Cassandra Harris, akibat penyakit kanker. (Foto: Instagram/piercebrosnanofficial)
Foto 2 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/2913154/original/039624700_1568687140-000_1KA6TH.jpg)
Paris Brosnan dan Pierce Brosnan
Dari pernikahan dengan Keely Shaye Smith, Pierce Brosnan dikaruniai anak laki-laki yang ia beri nama Paris Brosnan. Kini Paris sudah sukses terjun di dunia model. Sejumlah peragaan dijalankannya, termasuk di "Fashion For Relief" charity gala event di London Fashion Week seperti dalam foto ini. (Foto: NIKLAS HALLE'N / AFP)
Foto 3 dari 6
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/3167717/original/068553900_1593612902-106106924_560534821285258_1931139277728455106_n.jpg)
Will Ferrell dan Pierce Brosnan dalam Eurovision Song Contest: The Story of Fire Saga. (Instagram/ piercebrosnanofficial)
Pierce Brosnan juga dikenal akrab dengan Will Ferrell dan para pemain Eurovision Song Contest: The Story of Fire Saga. Dalam film ini, Pierce bukan tampil sebagai karakter utama namun cukup dekat dengan karakter yang diperankan Will Ferrell. (Foto: Instagram/ piercebrosnanofficial)
Foto 4 dari 6
Berita Terkait
:strip_icc():format(webp)/kly-media-production/medias/1475939/original/095792700_1484723369-rs_1024x734-170117092952-1024.deadpool-hugh-jackman-pierce-brosnan-ryan-reynolds.11717.jpg)
Pierce Brosnan
Pierce Brosnan sempat membuat heboh jagat maya pada saat ia bertemu dengan Hugh Jackman dan Ryan Reynolds. Banyak yang menduga mereka terlibat dalam film Wolverine vs Deadpool. Namun hingga kini belum jelas apa sebenarnya inti dari pertemuan mereka ini. (Foto: Twitter/RealHughJackman)
Foto 5 dari 6
Foto 6 dari 6
More News
-
Berita Foto Foto Medina Dina dan Enzy Storia Jepretan Gading Marten, Kenang Momen di Paris
-
Berita Foto Jelang Idul Fitri, Permintaan Parcel Mulai Meningkat
-
Berita Foto Usai Tersungkur, OJK Terapkan Kebijakan Buyback Saham Tanpa RUPS
-
Berita Foto Perempat Final UEFA Nations League: Timnas Jerman Bersiap Ladeni Italia
Tag Terkait