Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story

oleh Johan Fatzry, diperbarui 02 Nov 2022, 11:23 WIB
Diterbitkan 02 Nov 2022, 11:35 WIB
Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story
Supermodel Kendall Jenner tampil ala Jessie Toy Story pada Halloween tahun ini. Wanita 26 tahun itu banyak yang memuji dengan kecantikannya sebagai teman Woody tapi tak sedikit pula yang mencibir. Beberapa bahkan mengatakan Kendall 'merusak' Toy Story karena menseksualisasi karakter salah satu animasi terfavorit itu.
Foto 1 dari 5
Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story
Foto kolase model Kendall Jenner saat berkostum koboi ala Jessie Toy Story saat pesta Halloweeen. Penampilan Supermodel tersebut sebagai Jessie edisi Halloween mengundang berbagai pendapat. (Instagram/Kendalljenner)
Foto 2 dari 5
Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story
Kendall Jenner berpose memegang minuman saat berkostum koboi ala Jessie Toy Story. Wanita 26 tahun itu tampak sangat sensasional saat ia memamerkan sentuhan seksinya pada kostum ikonik untuk Halloween. (Instagram/Kendalljenner)
Foto 3 dari 5
Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story
Kendall Jenner memamerkan perutnya yang kencang dalam balutan kemeja putih bergaya kartun dengan kerah besar, kancing, dan detail manset kuning. (Instagram/Kendalljenner)
Foto 4 dari 5
Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story
Bintang reality show itu menata rambut pirangnya menjadi dua kepang, yang dia tarik ke atas bahunya dari bawah topi cowgirl merah besar. (Instagram/Kendalljenner)
Foto 5 dari 5
Gaya Kendall Jenner Berkostum Jessie Toy Story
Kendall juga mengunggah ke Instagram Story-nya dan membagikan klip pendek dari ansambel saat menukar kemeja berleher tingginya dengan nomor strapless yang lebih terbuka dengan pola yang sama. (Instagram/Kendalljenner)