Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022

oleh Johan Fatzry, diperbarui 24 Nov 2022, 06:10 WIB
Diterbitkan 24 Nov 2022, 08:35 WIB
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Belgia berhasil menang tipis atas Kanada 1-0 pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022).
Foto 1 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Penyerang Belgia, Michy Batshuayi berselebrasi dengan rekan setimnya usai mencetak gol ke gawang Kanada pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Hassan Ammar)
Foto 2 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Gelandang Belgia, Eden Hazard berusaha melewati pemain Kanada, Alistair Johnston pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Hassan Ammar)
Foto 3 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Bek Belgia, Jan Vertonghen berebut bola udara dengan pemain Kanada, Cyle Larin pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Hassan Ammar)
Foto 4 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Penyerang Belgia, Leandro Trossard berusaha melewati pemain Kanada, Stephen Eustaquio pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Martin Meissner)
Foto 5 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Gelandang Belgi, Kevin De Bruyne mengejar bola saat bertanding melawan Kanada pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Darko Bandic)
Foto 6 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Penyerang Kanada, Tajon Buchanan berebut bola dengan pemain Belgia, Timothy Castagne pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Natacha Pisarenko)
Foto 7 dari 7
Gol Tunggal Michy Batshuayi Antar Belgia Menang Atas Kanada di Piala Dunia 2022
Para pemain Belgia merayakan kemenangan atas Kanada pada pertandingan grup F Piala Dunia 2022 Qatar di Stadion Ahmad Bin Ali di Doha, Qatar, Kamis (24/11/2022). Belgia menang tipis atas Kanada 1-0. (AP Photo/Darko Bandic)