Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus

oleh Arnaz Sofian, diperbarui 21 Des 2022, 13:05 WIB
Diterbitkan 21 Des 2022 13:05 WIB
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Tim arkeolog Israel tengah melakukan ekskavasi di kompleks gua yang disebut menjadi makam Salome, bidan yang membantu kelahiran Yesus.
Foto 1 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Ikon religius peninggalan pengunjung sebelumnya terlihat dalam gua pemakaman Periode-Bait Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Para arkeolog mengatakan bahwa gua tersebut digunakan pada periode Bizantium dan awal Islam, kemudian dikenal sebagai Gua Salome karena tradisi populer yang mengidentifikasinya sebagai tempat pemakaman Salome, bidan Yesus. (AP Photo/ Maya Alleruzzo)
Foto 2 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Interior gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Tim arkeolog Israel tengah melakukan ekskavasi di kompleks gua yang disebut menjadi makam Salome, bidan yang membantu kelahiran Yesus. (AP Photo/ Maya Alleruzzo)
Foto 3 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Lampu tanah liat temuan dalam gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Otoritas Israel melaporkan ekskavasi baru ini telah dimulai di perbukitan barat daya Yerusalem pada 20 Desember 2022. (AP Photo/ Maya Alleruzzo)
Foto 4 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Seorang relawan beristirahat dari penggalian pada lokasi gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Dilansir dari Associated Press (AP), kompleks pemakaman ini diperikirakan berasal dari abad pertama Yahudi. (AP Photo/Maya Alleruzzo)
Foto 5 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Relawan menggali situs gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Umat Kristen mengasosiasikan kompleks pemakaman ini dengan Salome, bidan Yesus yang disebutkan dalam Injil. (AP Photo/Maya Alleruzzo)
Foto 6 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Seorang relawan menggali situs gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Situs ini menjadi lokasi ziarah selama berabad-abad setelah dibangun. (AP Photo/Maya Alleruzzo)
Foto 7 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Seorang relawan menggali situs gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Pada mulanya, kompleks yang diduga makam bidan Yesus ini telah diekskavasi arkeolog Israel beberapa dekade lalu. (AP Photo/Maya Alleruzzo)
Foto 8 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Arkeolog Zvi Firer bersama Israel Antiquities Authority memegang lampu tanah liat temuan dari situs gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Sekarang halaman depan gua yang cukup luas tengah digali lagi seiring proyek pelacakan warisan budaya di kawasan Yerusalem. (AP Photo/ Maya Alleruzzo)
Foto 9 dari 9
Israel Ekskavasi Makam Bidan yang Bantu Kelahiran Yesus
Seorang relawan menyikat artefak temuan dari situs gua pemakaman Periode-Bait Suci Kedua atau Gua Salome berusia 2000 tahun yang baru-baru ini ditemukan di Hutan Lachish, Israel, 20 Desember 2022. Inskripsi yang ada mengindikasikan kapel itu didedikasikan untuk Salome. (AP Photo/Maya Alleruzzo)