Taklukkan Italia, Spanyol Tantang Kroasia di Final UEFA Nations League
Spanyol akan menghadapi Kroasia di partai final UEFA Nations League 2023. La Furia Roja lolos ke partai puncak usai kalahkan Italia 2-1 pada pertandingan semifinal. Gol Joselu di akhir babak kedua memastikan kemenangan Spanyol setelah sebelumnya unggul cepat melalui gol Yeremy Pino. Italia hanya mampu mencetak satu gol lewat eksekusi penalti Ciro Immobile.
Foto 1 dari 8
Foto 2 dari 8
Foto 3 dari 8
Foto 4 dari 8
Berita Terkait
Foto 5 dari 8
Foto 6 dari 8
Foto 7 dari 8
Foto 8 dari 8
Video Pilihan Hari Ini
Video Terkini
powered by
More News
Tag Terkait
- Rekomendasi